tirto.id - Drama Korea terbaru, The Devil Judge episode pertama telah tayang pada Sabtu (3/7/2021) pukul 21.00 KST, atau pukul 19.00 WIB di tvN. The Devil Judge akan mengisi slot drama Sabtu-Minggu dan bisa ditonton dengan subtitle bahasa Indonesia di platform streaming VIU. Drama ini akan tersedia di VIU sehari setelah tayang di Korea Selatan.
Baru dua hari Grand Prince tamat, Yoon Shi Yoon sudah mendapat tawaran untuk main drama berjudul Dear Judge (judul terjemahan), seperti dilansir dari Soompi. Tawaran itu pun langsung dibenarkan oleh agensi sang aktor yang saat itu bilang kalau Yoon Shi Yoon sedang mempertimbangkan apakah akan menerima atau tidak.
Han Soo Ho is a respectable judge who does everything by the book, while Han Kang Ho is not only a convicted criminal but a repeat offender. When Han Soo Ho suddenly disappears, Han Kang Ho ends up taking his brother's place and living a new life as a judge.
NbS5t.